Langsung ke konten utama

About

SITALARAS merupakan blog yang berisi artikel tentang parenting, yang dimana memberikan berbagai macam informasi untuk membantu para orang tua di rumah khususnya ibu dalam mengurus anak. Bersama dengan anak merupakan momen yang berharga bagi setiap orang tua, tapi karena ketidaktauan kita akan sesuatu bisa membuat momen berharga itu hancur. SITALARAS akan membantu para orang tua untuk menjaga, mendidik fan memahami anak lebih dalam lagi.

Jika memiliki masukan, kritik dan saran bisa disampaikan kepada kami di Contact Us.

Postingan populer dari blog ini

Rekomendasi Makanan Sehat Untuk Bayi

Bunda pasti inginkan buah hatinya selalu sehat, tidak mudah sakit. Oleh karena itu diperlukan pula asupan makanan yang bergizi. Hindari juga makanan yang Bunda beli dari luar, sebaiknya dengan memasaknya sendiri di rumah. Dilansir dari babycenter.com, ada beberapa makanan yang sehat dan cocok untuk bayi Bunda karena efeknya yang bermanfaat. Mencarinya pun tergolong mudah karena sering kita temui di pasar atau toko, serta harganya pun tidak akan menguras dompet Bunda. Berikut ini daftar makanan tersebut. 1. Blueberry Warna biru buah ini berasal dari flavonoid yang biasa disebut dengan anthocyanin dan sangat baik untuk otak bayi, mata serta saluran kemihnya. 2. Yogurt Yogurt merupakan sumber vitamin D dan kasium yang baik serta sangat berkontribusi dalam perkembangan tulang dan gigi yang sehat. Yogurt juga mendorong sistem imun dan mendukung kesehatan otak dan jantung. Tetapi sebaiknya diberikan pada bayi ketika memasuki usia enam bulan. Jika ingin membeli yogurt untuk bayi